Cara Mengaktifkan Apple Watch: 5 Langkah (dengan Gambar)

Daftar Isi:

Cara Mengaktifkan Apple Watch: 5 Langkah (dengan Gambar)
Cara Mengaktifkan Apple Watch: 5 Langkah (dengan Gambar)

Video: Cara Mengaktifkan Apple Watch: 5 Langkah (dengan Gambar)

Video: Cara Mengaktifkan Apple Watch: 5 Langkah (dengan Gambar)
Video: 17 Tips dan Trik Apple Watch 2023! 2024, Mungkin
Anonim

Artikel wikiHow ini akan mengajarkan kepada Anda cara mengaktifkan Apple Watch. Jika Apple Watch tidak dapat menyala karena baterai mati, Anda harus mengisi daya Apple Watch terlebih dahulu.

Langkah

Nyalakan Apple Watch Langkah 1
Nyalakan Apple Watch Langkah 1

Langkah 1. Pastikan Apple Watch dalam keadaan mati

Jika layar menyala dengan tombol jam saat Anda mengangkat arloji atau menekan tombol Digital Crown di samping, Apple Watch menyala.

Anda dapat mematikan Apple Watch dengan menekan dan menahan tombol Daya berbentuk oval di bawah Digital Crown, lalu menggesek tombol "Matikan" ke kanan

Nyalakan Apple Watch Langkah 2
Nyalakan Apple Watch Langkah 2

Langkah 2. Temukan tombol Daya Apple Watch Anda

Tombol oval ini berada di sisi kanan casing Apple Watch, tepat di bawah tombol Digital Crown berbentuk dial.

Nyalakan Apple Watch Langkah 3
Nyalakan Apple Watch Langkah 3

Langkah 3. Tekan tombol Daya

Anda tidak perlu menekan dan menahan tombol ini dengan menekan dan melepaskannya sudah cukup untuk menyalakan Apple Watch Anda.

Nyalakan Apple Watch Langkah 4
Nyalakan Apple Watch Langkah 4

Langkah 4. Tunggu hingga logo Apple muncul

Jika Anda melihat logo Apple berwarna putih muncul di layar Apple Watch setelah beberapa detik, berarti Apple Watch Anda sedang menyala.

  • Apple Watch Anda biasanya membutuhkan waktu kurang dari satu menit untuk selesai menyala.
  • Jika Apple Watch tidak mau menyala, atau jika Anda melihat kerangka baterai yang muncul alih-alih logo Apple, Anda perlu mengisi daya Apple Watch selama beberapa menit sebelum mencoba menyalakannya.
Nyalakan Apple Watch Langkah 5
Nyalakan Apple Watch Langkah 5

Langkah 5. Masukkan kode sandi Anda saat diminta

Jika Apple Watch Anda menggunakan kode sandi, Anda akan diminta untuk memasukkannya segera setelah Apple Watch selesai dinyalakan. Ini akan membuka kunci Apple Watch, membuatnya siap digunakan.

Apple Watch akan tetap tidak terkunci selama berada di pergelangan tangan Anda

Tips

  • Jika Apple Watch tidak ada di pergelangan tangan, Anda harus memasukkan kode sandi kapan pun Anda ingin membuka kunci layar.
  • Anda dapat menyalakan Apple Watch saat sedang mengisi daya.

Direkomendasikan: